-->

Download ebook Bad Boy's by. Nathalia Theodora - baca online [pdf]


Sinopsis

Semua orang tahu, SMA Emerald dan SMA Vilmaris musuh bebuyutan, walaupun kini jarang tawuran. SMA Emerald dikomandani Austin, sementara SMA Vilmaris dipegang oleh Troy. Tapi siapa yang tahu bahwa Ivy, adik Troy, ternyata bersekolah di SMA Emerald?

Suatu hari, Lionel—tangan kanan Troy—diberi tugas untuk menjemput Ivy, dan kepergok oleh Austin! Menyimpulkan bahwa Ivy berpacaran dengan musuh, Austin menghukum Ivy menjadi pesuruh gengnya. Untuk menutupi identitasnya sebagai adik Troy, Ivy pun mematuhi perintah Austin, juga perintah Troy untuk pura-pura pacaran dengan Lionel.

Saat Ivy memohon pada Austin untuk menghentikan hukuman, Austin menyuruhnya putus dari Lionel sebagai syarat. Lagi pula, ternyata Ivy diam-diam mulai menyukai Austin…

Bisakah Ivy terus menutupi identitasnya ketika Austin akhirnya menyatakan cinta? Dan bagaimana tanggapan Ivy saat Lionel menganggapnya bukan sekadar adik Troy?

Info ebook


Judul : Bad Boy's
Penulis : Nathalia Theodora 
Serial : Bad Boy's
Genre : Novel, Teenlit, 
Penerbit : Gramedia
Tahun : 2014
ISBN : 978-602-03-0662-9 
Link download : Download

Terima kasih atas kunjungannya. Download novel Nathalia Theodora lainnya hanya disini gudangnya ebook.

tag pencarian : ebook Bad Boy's pdf, Nathalia Theodora Bad Boy's pdf, download novel Bad Boy's pdf, download Bad Boy's Nathalia Theodora pdf, download ebook Bad Boy's Nathalia Theodora 

0 Response to "Download ebook Bad Boy's by. Nathalia Theodora - baca online [pdf]"

Post a Comment

Promosikan Blog Anda!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

Halimah sudah download Novel Rania
Download DISINI>>